Floreseditorial.com- Ngomongin anak artis Indonesia itu nggak bakal pernah bosen. Rata-rata artis punya anak yang menggemaskan dengan wajah rupawan.
Apalagi kalau punya garis keturunan Indo, pasti wajahnya bule banget, jadi makin gemas. Selain wajah yang rupawan, fashion anak artis Indonesia ini juga menarik untuk diikuti.
Sejak kecil dikelilingi dengan orang tua yang fashionable dan harta yang melimpah, nggak jarang mereka selalu terlihat kece dengan pakaian serba branded.
Baca Juga: Wow, Ini 7 Anak Artis yang Punya Segudang Prestasi, Penasaran kan? Ini Deretannya
Bahkan ada juga yang sudah memiliki brand fashion sendiri. Yuk, moms intip gaya anak artis cantik berikut yang fashionable. Bisa jadi inspirasi nih untuk gaya si kecil nanti.
1. Anak Artis - Gisella Anastasia
Kehadiran Gempi dalam hidup Gisel adalah salah satu alasan mengapa Gisel kini punya belasan juta follower.
Selain tingkah gempi yang lucu, gaya berpakaiannya juga fashionable. Meski masih anak-anak bisa dibilang gempi jago pose loh! Jadi mau pakai baju apa aja juga cocok.
Style girly dengan mini dress floral yang dipadukan dengan cardigan, sepatu, dan bandana pink bikin Gempi cute abis.
Sementara style tomboy dengan training merah-hitam dan sneakers peach bikin Gempi bak model baju anak-anak.
Baca Juga: 7 Model Tunik Brokat Kombinasi Polos Bikin Tampilan Makin Kece dan Elegan
2. Anak Artis - Nagita Slavina
Kalau dilihat-lihat Rafathar ini sering tampil dengan gaya casual anti ribet. Serupa dengan sang mama, Nagita Slavina.
Artikel Terkait
7 Model Tunik Brokat Kombinasi Polos Bikin Tampilan Makin Kece dan Elegan
Contek, Ini Model Kebaya Brokat ala Selebriti Indonesia, Anggun Banget!
Keren loh, Ini Inspirasi Jenis Brokat untuk Baju Pengantin!
Beberapa Rekomendasi Bedak yang Membuat Sentuhan Cantik di Wajah
Ini Penjelasan di Balik Pemberian Nama Surabaya II pada Bandara Baru di NTT, karena Mirip Kota Surabaya?
Wow, Ini 7 Anak Artis yang Punya Segudang Prestasi, Penasaran kan? Ini Deretannya
3 Rekomendasi Bedak untuk Kulit Berminyak
Benarkah Bahwa Menangis Dapat Membatalkan Puasa? Baca Hukum dan Penjelasannya Berikut Ini!