Floreseditorial.com - Bingung mau bawa bekal apa? Coba buat bihun goreng bakso untuk bekal kantor.
Cara membuat bihun goreng bakso cukup mudah. Kamu hanya membutuhkan bihun, potongan sayuran, bakso, dan bumbu.
Bihun goreng ini tidak memakai kecap sama sekali. Namun, kamu bisa menambahkannya agar warnanya lebih coklat dan terasa manis.
Ikuti resep bihun goreng bakso untuk bekal kantor yang berikut ini.
Resep bihun goreng bakso
Bahan:
1 (125 gr) bungkus bihun beras
1 buah wortel, potong dadu kecil
3 buah buncis, potong 0,5 cm
1 genggam kol, iris tipis
5 buah bakso, potong jadi 3
3 siung bawang putih, iris tipis
1 batang daun bawang, iris tipis
1 batang seledri, iris tipis
1/2 sdt merica bubuk
Garam secukupnya
Gula secukupnya
Kaldu bubuk sesuai selera
250 ml air
3 sdm minyak untuk menumis
Cara membuat bihun goreng bakso
1. Rebus air sampai mendidih, masukkan bihun dan aduk sampai bihun lemas. Angkat dan tiriskan.
2. Tumis bawang putih dan daun bawang sampai harum. Masukkan merica dan wortel, aduk rata.
Artikel Terkait
Jadi Santapan Dengan Pisang Goreng Ini Resep Sate Domba Afrika
Toto Kopi, Cara Orang Manggarai Timur Meramal Masa Depan
Kucing Anda Kencing Di Sofa, Kasur dan Karpet Ikuti Tipe Ini Untuk Memulangkan Baunya
Menggelar Tur Dunia Perta (G)I-DLE Siap Merilis Jadwal Konser Di Berbagai Negara
Ketahui Rendam Dengan Air Asin Ini Bisa Membersihkan Kerang, Ini Caranya