Floreseditorial.com - Bolu Kojo khas Palembang jadi inspirasi puding ini. Memakai santan dan air pandan suji, puding makin enak dimakan dingin dengan vla gula aren.
Buat suguhan tamu di hari raya, kamu bisa membuat puding spesial. Selain buah, bisa dibuat puding rasa tradisional. Seperti puding dengan paduan air pandan suji, santan dan gula merah.
Puding yang satu ini mengadaptasi Bolo Kojo, kue khas Palembang yang terbuat dari jus pandan asli, santan, gula telur dan terigu. Dengan bahan yang hampir sama bisa diwujudkan dalam bentuk puding.
Tikosan ini ternyata menjadi puding yang harum pandan, lembut dengan saus gula aren yang legit alami. Cara membuatnya bisa kamu lihat di resep di bawah ini.
Bahan :
10 lembar daun pandan, potong-potong
550 ml air
5 g jelly bubuk putih
5 g agar-agar bubuk
100 g gula pasir
1/2 sdt garam
1/2 sdt esen vanilla
100ml santan kental
1 butir telur ayam
20 g tepung terigu serbaguna
Vla Gula Aren:
300 ml susu UHT
1/2 sdt garam
50 g gula aren
1 lembar daun pandan
1 sdm tepung maizena, larutkan dengan 50 ml air
Artikel Terkait
Kesal Karena Dicueki , Siswa SMAN 9 Tampar Pacarnya
Penasaran dengan Arti Agama Tentatif yang Viral Itu? Baca Artikel Ini Sampai Habis
Drama "Kiss Sixth Sense" Akan Ditayng Secara Eksklusif
Gubernur Sulteng Dukung Usul Penetapan Guru Tua Sebagai Pahlawan
Lakukan Ini Di Rumah Untuk Mengencangkan Payudara Kendur Secara Alami, Intip Caranya