Floreseditorial.com- Dalam Shio, hewan digunakan sebagai perwakilan dari masing-masing 12 shio. Shio juga dapat menggabungkan unsur dan lima elemen yang ada pada astrologi Tionghoa.
Shio dipercaya dapat menentukan peruntungan dilihat dari ramalan shio setiap tahunnya. Sementara itu, setiap orang dibedakan shionya berdasarkan tahun kelahirannya.
Setiap shio memiliki karakter atau keunikannya sendiri. Mereka juga akan memiliki ramalan yang berbeda setiap tahunnya.
Dikutip dari Tokopedia.com, untuk mengetahui lebih lanjut, simak berikut profil lengkap tiap shio:
1. Shio Tikus
Tahun kelahiran shio tikus yaitu, 1960, 1972, 1984, 1996, 2008, dan 2020. Shio tikus memiliki elemen air dan termasuk ke dalam golongan yin. Tahun selanjutnya untuk shio tikus adalah 2032.
Shio tikus memiliki karakter yang cerdas, ceria dan bertanggung jawab. Karakter cerdasnya bisa membantu mereka mencapai sesuatu yang besar. Sedangangkan keceriaannya membuat mereka disukai oleh banyak orang. Mereka yang memiliki shio tikus juga memiliki sifat tanggung jawab yang besar.
Namun, dibalik sifat-sifat tersebut, mereka adalah orang yang perhitungan dan pemarah. Setiap hal yang dilakukan harus diperhitungkan terlebih dahulu dan harus memiliki keuntungan baginya. Sedangkan, sifat pemarah membuat mereka tidak tenang dan tidak suka mendengarkan nasihat orang lain atau menerima kritik.
2. Shio Kerbau
Artikel Terkait
Berikut Shio Naga yang Paling Sombong dengan Ego Selangit dan Sulit Bergaul!
Selalu Dihimpit Masalah Ngeri di Tahun 2023, Ini 5 Shio yang Bisa Buat Harta Jadi Ludes
Hidupnya Sering Dilanda Kesulitan, Ini 4 Shio Paling Sengsara Sepanjang Umur
Meskipun Terlahir Miskin, Namun 5 Shio Ini Diramal Mampu Membalik Takdir Menjadi Kaya Raya di Tahun 2023!