Wajib Tahu, Berikut Daftar Instansi yang Membuka Lowongan Untuk Lulusan SMA Sederajat Pada CPNS Tahun 2023

- Sabtu, 17 Desember 2022 | 07:53 WIB
Ini Daftar Instansi yag Akan Membuka Lowongan Bagi Lulusan SMA Sederajat Pada PNS Tahun 2023 (Ayo Jakarta)
Ini Daftar Instansi yag Akan Membuka Lowongan Bagi Lulusan SMA Sederajat Pada PNS Tahun 2023 (Ayo Jakarta)

Floreseditorial.com- Seleksi pengadaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) yang akan dibuka pada tahun 2023 mendatang, bagi lulusan SMA sederajat diperbolehkan untuk melamar.

Nantinya pada seleksi yang diadakan tersebut, pendaftar lulusan SMA sederajat bisa bersaing untuk formasi yang juga diperuntukkan bagi lulusan S1.

Namun untuk kamu yang lulusan SMA, wajib tahu instansi mana saja yang membuka lowongan CPNS 2023 nanti.

Baca Juga: Tradisi Unik Suku Ini, Pengantin Pria Wajib Bersetubuh Dengan Bibi Mempelai Wanita Sebelum Menikah

Ada beberapa instansi yang memberikan kesempatan kepada seluruh lulusan SMA untuk menjadi anggota ASN.

Berikut instansi yang dimaksud:

1. Kementerian Perhubungan

Kemenhub butuh tenaga lulusan SMA untuk menjadi CPNS di lembaga ini. Sekitar 684 formasi lulusan SMA yang diperlukan.

Posisinya tersebar di sejumlah bidang antara lain: teknisi listrik dan jaringan, penerbang, teknisi peralatan listrik dan elektronika dan pemula.

Kemudian bidang teknisi penelitian dan perekayasaan, teknisi sarana dan prasarana, petugas aviation security atau Avsec, petugas pertolongan kecelakaan penerbangan dan pemadam kebakaran.

Baca Juga: Bisa Kaya Mendadak! Ini 5 Shio yang Memiliki Tingkat Keberuntungan Sangat Tinggi di Tahun 2023!

2. Kementerian Maritim dan Investasi

Sebagai salah satu kementerian baru, Kementerian Investasi dan Maritim kabarnya juga akan melakukan rekrutmen besar-besaran tahun depan.

Ini jadi kesempatan besar untuk meniti karir sebagai PNS di kementerian ini.

3. Kementerian Hukum dan HAM

Halaman:

Editor: Tolentino Mbagur

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Alur Pendaftaran UTBK SNBT 2023, Simak ya!

Jumat, 24 Maret 2023 | 10:50 WIB

Link Pendaftaran UTBK SNBT 2023, Buruan Daftar!

Jumat, 24 Maret 2023 | 09:59 WIB

Jadwal Lengkap SNBT 2023, Jangan Skip ya!

Jumat, 24 Maret 2023 | 09:55 WIB

Cara Daftar UTBK SNBT 2023, Berikut Ulasannya

Jumat, 24 Maret 2023 | 09:23 WIB

Berikut Materi UTBK SNBT 2023, Simak yuk!

Jumat, 24 Maret 2023 | 09:05 WIB
X