Floreseditorial.com - Tidak dipungkiri lagi bahwa salah satu cara untuk bisa menikmati Al-Qur’an adalah dengan mendengarkan bacaan yang merdu dari para qori’ yang memang baik kualitas bacaannya, baik di sini dalam artian merdu suaranya, lancar bacaannya dan benar tajwidnya.
Mengapa demikian? Sebab dengan membiasakan diri kita mendengar murottal MP3 bacaan Al-Qur’an yang baik dan benar maka akan membuat kita merasakan sentuhan qalbu yang tidak dapat dirasakan dengan mendengar bacaan yang biasa-biasa saja.
Tidak hanya itu, membiasakan mendengarkan tilawah Al-Qur’an yang baik dan benar pun akan membantu kita untuk menguatkan hafalan al-Qur’an, dikarenakan bacaan yang baik secara empiris terbukti dapat meningkatkan daya tangkap dan daya ingat para pendengarnya.
Nah, untuk memfasilitasi hal tersebut, kami berinisiatif untuk membantu Anda meraih hal tersebut, kami berinisiatif untuk mengumpulkan berbagai murattal Al-Qur’an lengkap (komplit 30 juz) dalam bentuk format file MP3 yang bisa Anda download dan atau streaming untuk diraih manfaatnya.
Ada rekaman dari puluhan qari berbeda yang kami sediakan di sini, semuanya dapat Anda nikmati dengan gratis, tanpa biaya sama sekali, untuk menambah ketenangan hati dan hafalan Qur’an Anda.
Ini link murottal Alqur'an 30 juz tanpa harus download, tinggal play saja.
Juz 1 ⇨ http://j.mp/2b8SiNO
Juz 2 ⇨ http://j.mp/2b8RJmQ
Juz 3 ⇨ http://j.mp/2bFSrtF
Juz 4 ⇨ http://j.mp/2b8SXi3
Juz 5 ⇨ http://j.mp/2b8RZm3
Juz 6 ⇨ http://j.mp/28MBohs
Juz 7 ⇨ http://j.mp/2bFRIZC
Juz 8 ⇨ http://j.mp/2bufF7o
Juz 9 ⇨ http://j.mp/2byr1bu
Juz 10 ⇨ http://j.mp/2bHfyUH
Juz 11 ⇨ http://j.mp/2bHf80y
Juz 12 ⇨ http://j.mp/2bWnTby
Juz 13 ⇨ http://j.mp/2bFTiKQ
Juz 14 ⇨ http://j.mp/2b8SUTA
Juz 15 ⇨ http://j.mp/2bFRQIM
Juz 16 ⇨ http://j.mp/2b8SegG
Juz 17 ⇨ http://j.mp/2brHsFz
Juz 18 ⇨ http://j.mp/2b8SCfc
Juz 19 ⇨ http://j.mp/2bFSq95
Juz 20 ⇨ http://j.mp/2brI1zc
Juz 21 ⇨ http://j.mp/2b8VcBO
Juz 22 ⇨ http://j.mp/2bFRxNP
Juz 23 ⇨ http://j.mp/2brItxm
Juz 24 ⇨ http://j.mp/2brHKw5
Juz 25 ⇨ http://j.mp/2brImlf
Juz 26 ⇨ http://j.mp/2bFRHF2
Juz 27 ⇨ http://j.mp/2bFRXno
Juz 28 ⇨ http://j.mp/2brI3ai
Juz 29 ⇨ http://j.mp/2bFRyBF
Juz 30 ⇨ http://j.mp/2bFREcc
Bila disebarluaskan semoga menjadi amal jariyah bagi kita semua.. Tebarkanlah kebaikan meskipun kebaikanmu sebesar biji dzarrah... Aamiin
Artikel Terkait
10 Siksaan Paling Mengerikan Terhadap Wanita di Neraka Menurut Islam
4 Cara Ampuh Ini Dapat Menangkal Santet, Sihir dan Teluh Sesuai Islam
Azyumardi Azra Tokoh Islam Bicara di Ledalero, Sekolah bagi Calon Imam Katolik
Salat Rebo Wekasan Dianggap Haram? Berikut Penjelasan Berdasarkan Hukum Islam, Dibaca Ya!
Simak, Ini Tata Cara Shalat Gerhana Untuk Umat Islam