Anti Gores dan Karat! Merk Panci Presto Terbaru Tahun 2023

- Jumat, 26 Mei 2023 | 19:28 WIB
Anti Gores dan Karat! Merk Panci Presto Terbaru Tahun 2023 (Sumber foto: pixabay)
Anti Gores dan Karat! Merk Panci Presto Terbaru Tahun 2023 (Sumber foto: pixabay)

 

Floreseditorial.com - Pressure cooker atau yang kita kenal dengan sebutan panci presto adalah panci dengan tutup rapat yang menggunakan tekanan tinggi untuk menghasilkan hidangan yang lebih cepat matang ataupun lunak.

Umumnya panci ini dilengkapi dengan pressure regulator, sealing ringi, cooking rack, serta handle yang panjang. Dengan menggunakan panci presto, kamu pun bisa lebih hemat energi.

Keunggulan alat yang satu ini adalah mampu memasak daging hingga tulangnya terasa lebih lunak.

Baca Juga: Ini Dia Pembantu Rumah Tangga! 3 Merk Panci Presto Terbaik Tahun 2023

Ada berbagai macam merk panci presto yang dijual di pasaran. Biar kamu tak salah pilih, berikut beberapa merk panci presto bagus dan terbaik yang bisa kamu jadikan referensi!

1. Maxim Panci Presto

Sistem pengunci dan katup yang aman
Salah satu brand peralatan rumah tangga terkenal, Maxim, juga menyediakan varian panci presto teflon terbaik, yang anti gores dan anti karat.

Maxim panci presto mampu mendistribusikan panas dengan merata sehingga masakanmu akan matang dengan sempurna.

Memiliki kualitas yang dilengkapi sistem pengunci dan katup, membuat panci presto ini aman digunakan saat memasak.

2. Panci Presto Oxone OX 2040

Walaupun harga yang dibanderol cukup tinggi, namun untuk kualitas panci presto satu ini sudah tidak perlu diragukan lagi.

Terbuat dari bahan aluminium berkualitas tinggi, panci presto ini sangat aman digunakan karena makanan yang kamu masak tidak akan tercemar.

Baca Juga: Pembantu Rumah Tangga! 5 Rekomendasi Rice Cooker Terbaik, Fitur Modern dan Hemat Listrik

Halaman:

Editor: Mario Delastrada Yopito Langun

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X