4 Rekomendasi Bedak Padat Terbaik Bagi Pemula! Simak Ulasannya

- Sabtu, 21 Januari 2023 | 09:19 WIB
4 Rekomendasi Bedak Padat Terbaik Bagi Pemula!
4 Rekomendasi Bedak Padat Terbaik Bagi Pemula!

Floreseditorial.com - Bedak menjadi salah satu beauty item esensial yang pasti ada di setiap make up pouch para wanita.

Sekarang bentuk dan formulasi bedak juga sangat beragam mengikuti berbagai kebutuhan para pencinta make up yang terus berkembang.

Salah satunya ialah bedak dengan konsistensi padat atau mungkin juga bisa disebut sebagai compact powder.

Baca Juga: 4 Bedak Padat Terbaik Untuk Hasil Makeup Natural yang Paling Bagus untuk Usia 40-an!

Bedak padat ini sendiri biasanya cocok untuk berbagai jenis kulit, meskipun begitu kamu tetap harus memperhatikan detail produk sebelum membelinya.

Jangan khawatir bila ini pertama kalinya kamu akan mencoba menggunakan bedak padat. Berikut ini Her World rangkumkan rekomendasi bedak padat untuk para pemula. Let’s take a look!

1. Luxcrime Blur & Cover Two Way Cake

Tidak pernah kecewa dengan hampir seluruh produk dari Luxcrime terkhususnya ialah bedak padat yang satu ini.

Bukan hanya menyempurnakan make up kamu, bedak yang satu ini juga dapat menyamarkan warna wajah yang tidak rata.

Baca Juga: Glowing Seharian! Ini Rekomendasi Bedak Padat yang Tahan Lama, untuk Usia 40-an!

Bedak ini juga sangat cocok bagi kamu para pemula karena memiliki formulasi partikel lembut sehingga memberikan hasil yang melembutkan.

Bedak padat yang cocok untuk semua kulit wajah ini juga memiliki kandungan UV yang bisa sekalian merawat kulit wajah kamu. Tersedia dalam enam pilihan warna, bedak ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp129.000

2. BLP Compact Powder

Apakah kamu salah satu penikmat bedak padat tapi khawatir formulasinya dapat memperparah kondisi kulit?

Halaman:

Editor: Maria H.R Waju

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X